Kenikir Kering - Teh Kenikir - Herba Kering Bebas gula by Jamu Gendul 88
Sold by Jamu Gendul 88
5(10)
169 sold
Select options
Select
Shipping
From Rp12.000
Est. delivery by Apr 23 - Apr 26
Specifications
Customer reviews (10)
R**u S**a
Item: Pouch, 25gr
ramuan china hrs diminum jangka lama baru terasa khasiatnya.ini bukan obat.
February 8, 2025
o**7
Item: Jar, 25gr
Kualitas produkïžMantap cepat sampai
February 6, 2025
S**y
Item: Pouch, 10gr
Smg cocok buat penyakit sy.. Aamiin
January 13, 2025
R**? y** o** ?** ðŠĶ**
Item: Pouch, 10gr
Bagusss bngt .. smoga cocokk ..
November 5, 2024
U**n
Item: Jar, 25gr
Sudah sampai sesuai pesanan
March 21, 2025
U**n
Item: Jar, 25gr
Sudah sampai dengan aman
March 1, 2025
U**n
Item: Jar, 25gr
Cocok minum ini
March 13, 2025
k**y
Item: Pouch, 25gr
Good
September 27, 2024
**
Item: Jar, 25gr
ðtop
September 8, 2024
Tokopedia customer review
Item: Jar, 25gr
3w ago
Jamu Gendul 88
147 items
Shop performance
Better than 92% of other shops
Ships within 2 days
94%
Responds within 24 hours
94%
About this product
Jenis TehHerbal
Fitur BahanBebas Kafein,Bebas Gula
Umur Simpan3 bulan
Bentuk TehLoose Leaf
Bahan-bahanKenikir
Nomor RegistrasiPB-UMKU: 191021002654800000002
Jenis SertifikasiBPOM
RasaTeh
Jenis Wadah PenyimpananLemari
Jenis KemasanBotol Plastik
Negara ProdusenIndonesia
Product description
Kenikir, atau yang dikenal dengan nama ilmiah Cosmos caudatus, adalah tanaman herbal yang sering kita temukan di sekitar kita. Tidak hanya memperindah pekarangan dengan bunganya yang menawan, kenikir juga kaya akan manfaat untuk kesehatan. Beragam cara menikmati kebaikan kenikir diantaranya dijadikan lalapan, salad, dan bisa juga diolah menjadi teh. Teh kenikir dikenal memiliki aroma yang unik dan rasa yang menyegarkan. Kandungan antioksidan tinggi di dalamnya dapat membantu meningkatkan sistem imun, mengurangi peradangan, dan bahkan menurunkan kadar gula darah. Kenikir memberikan bukti kekayaan alam kita yang luar biasa, yang menawan, kenikir juga kaya akan manfaat untuk kesehatan. Salah satu cara menikmati kebaikan kenikir adalah dengan mengolahnya menjadi teh. Teh kenikir dikenal memiliki aroma yang unik dan rasa yang menyegarkan. Kandungan antioksidan tinggi di dalamnya dapat membantu meningkatkan sistem imun, mengurangi peradangan, dan bahkan menurunkan kadar gula darah.
Kenikir segar dicuci bersih, diiris, kemudian dikeringkan dengan menggunakan dehydrator pada suhu rendah dan stabil untuk menjaga aroma, rasa, nutrisi, dan warna kenikir. Kualitas premium, dibuat berdasarkan pesanan sehingga pelanggan selalu mendapatkan produk baru jadi, bukan stok lama.
Baik digunakan dalam 3 bulan setelah tanggal produksi. Simpan di tempat kedap udara, kering, dan terhindar dari sinar matahari langsung. Cara penggunaan, seduh kenikir kering seperti teh tubruk. Bisa dikombinasikan dengan herbal atau rempah lainnya.
Jamu Gendul 88 telah memiliki sertifikat izin Cara Produksi Pangan Olahan yang Baik dari BPOM.