Product description
Material: anti karat (chat admin untuk info lebih lanjut)
Free hand miror+box packing
* Hindarkan aksesoris dari keringat dan zat kimia dalam parfum, hair spray, aseton, kosmetik, kolam renang, deterjen, dll. karena bisa membuat warnanya kusam dan memudar.
*pastikan aksesoris dalam keadaan kering dan tidak lembab agar warna tidak mudah teroksidasi. * Jangan gunakan aksesoris saat berenang karena biasanya pada air kolam renang mengandung banyak klorine.
* Hindari terkena goresan benda-benda lainnya.
* Kalau memang ingin memakainya untuk sehari-hari, jangan lupa melepaskannya setiap akan melakukan pekerjaan rumah tangga atau pekerjaan lain yang mungkin mengakibatkan aksesoris terpapar bahan kimia.
* Pisahkan penyimpanannya untuk masing-masing material (bedakan imitasi, emas, perak, berlian dan mutiara) supaya aksesoris terhindar dari lecet/tergores dan agar bentuk dan warnanya tidak berubah.
* Untuk kalung dan gelang yang berbentuk rantai atau yang mudah kusut sebaiknya disimpan dengan cara digantung, dibungkus dengan plastik satu per satu.
* Jika tidak digunakan atau setelah dipakai, simpan aksesoris di tempat kering dan tertutup serta tidak terpapar matahari agar tidak terlalu sering kena udara, sehingga tidak mudah menghitam akibat kelembaban udara.
* Untuk menjaga suhu tidak sampai lembab, gunakan silica gel. Masukkan satu bungkus silica gel ke dalam kotak perhiasan, tapi pastikan silica gel-nya tidak bersentuhan langsung dengan aksesoris, jika perlu bungkus lagi dengan kertas tissue.
* Bila mau sedikit lebih repot tapi hasilnya tahan lama, lapisi setiap aksesoris dengan kutex clear sebelum dipakai atau disimpan. Pasti aksesoris akan lebih tahan untuk waktu yg sangat lama. ️
Ketahanan produk sesuai dengan perawatan penggunanya ya ️ Happy Shopping