Ada banyak cara untuk menaikkan daya sebuah power amplifier, salah satunya adalah dengan BTL ( Bridge Transformer Less), dimana dua buah power amplifier digabung dengan memberikan input audio berlawanan fasa pada masing masing input PA, kemudian output disatukan pada satu beban tranduser (speaker) .
PCB Driver PA Namec BTL bisa dipakai dalam mode stereo hanya dengan membuka R BTL 47K dan memutus jalur PCB input yang ke ground. Dalam mode BTL catu daya yang dibutuhkan hanya sebesar 32Vac CT. Tenaga 3-4 X mode non BTL.
Jika dipakai dalam mode stereo disarankan catu daya max 47Vac CT.
Ukuran PCB 18,3 x 6,5 cm.
Harga yang tercantum adalah harga PCB saja, tidak termasuk komponennya.
Daftar komponen yang Dibutuhkan :
R 2k2..........4x
R 47k..........7x
R 220..........2x
R 1 k. .........2x
R 4k7..........2x
R 15k..........2x
R 220/2W...8x
C 100uF/100v .......... 4X
C 4,7uF/50V ............. 2X
C 47uF/50V .............. 2X
ZD 12V. ......2X
D1N4007.... 6X
TR C945 .... 4X
TR TIP 41... 4X
TR TIP 42... 4X