Product description
Kotak makan ini merupakan kotak makan
ramah lingkungan yang menggunakan bahan dasar
PP dan serbuk/serat jerami gandum yang dapat
dipakai berulang kali dan dapat didaur ulang jika
Dengan memakai produk ramah lingkungan berarti
anda telah berpartisipasi dalam menjaga lingkungan
kita dari kerusakan dan pemanasan global.
- Bahan: PP + Jerami Gandum
- Kapasitas: 1000ml/1500ml
- Ukuran produk: 21.5x15.5x8.5cm
- Jumlah Pengunci Tutup: 4
- Tahan Tekanan : kurang lebih 45 kg
- Gratis: Sendok dan garpu
1. Penguncian yang kuat dan kapasitas besar 1000ml.
2. Terbuat dari Perpaduan PP + Serat Jerami Gandum
yang aman dan ramah lingkungan.
3. Dapat dicuci menggunakan mesin cuci piring/ Dish
4. Dapat dimasukkan ke dalam microwave oven.