Ingin membuat donat yang lezat dan cantik? Coba gunakan cetakan donat kayu ini! Terdiri dari satu set cetakan/mangkok, penekan adonan, dan pembolong. Dengan bahan kayu yang berkualitas, cetakan ini aman digunakan untuk membuat donat kesukaan Anda.
Ukuran yang Tepat
Cetakan ini memiliki tiga ukuran berbeda dengan diameter masing-masing 6cm, 7cm dan 8cm. Anda dapat memilih ukuran sesuai dengan keinginan untuk membuat berbagai macam bentuk donut.
Bahan Kayu Berkualitas
Dibuat dari bahan kayu berkualitas tinggi sehingga aman digunakan dalam pembuatan makanan. Selain itu juga mudah dibersihkan setelah digunakan.