Sesuai deskripsi, Holder bisa menempel ke dashboard kulit jeruk dengan kuat, tapi untuk antisipasi sebaiknya bagian suction ditambahi penutup oleh pengguna saat siang hari sangat panas agar lebih awet daya rekatnya. Buat jalan tangkainya agak goyang2 , mungkin karena bahannya. Worthed lah dengan harga yang cukup murah. Catatan agen paketnya lemot habis, seminggu baru sampai. Overall puas