Mengapa Anak membutuhkan Topi Mandi ? Saat sedang Mandi , mata dan telinga anak mudah kemasukan air shampoo, akibatnya mata jadi perih dan Telinga sering kemasukan air Topi Mandi dapat melindungi Mata anak dari air atau shampoo Topi Mandi ini di lengkapi dengan penutup telinga yang dapat melindungi teliga anak kemasukan air atau shampoo Bagian belakang topi Mandi terdapat sebaris kancing yang berfungsinya untuk menyesuaikan Ukuran kepala dari masing-masing anak. sehingga Topi keramas bisa dipakai untuk semua balita.