About this product
- Jenis Garansi:Garansi Pabrik Produksi
Product description
SELAMAT DATANG DI TOKO MEGAH JAYA ELEKTRONIK :)
TOKO YANG MENJUAL BERBAGAI MACAM KEBUTUHAN ELEKTRONIK RUMAH ANDA :)
SEBELUM BERBELANJA YUK DI SIMAK KENAPA BELANJA DI TOKO KAMI.
1. PRODUK JAMINAN ORIGINAL DAN BERGARANSI RESMI.
2. PRODUK DI QUALITY CONTROL SEBELUM DI KIRIM.
3. PENGIRIMAN DI JAMIN AMAN KARENA ADA ASURANSI DARI PIHAK EKSPEDISI.
4. RESPON TANGGAP SERTA AFTERSALE YANG SIAP MEMBANTU KENDALA ANDA.
JADI JANGAN RAGU YA BELANJA DI TOKO KAMI :)
Menyesuaikan dengan konsep rumah yang minimalis, maka sekarang ini banyak jenis perabot atau peralatan rumah tangga yang memang dirancang dengan ukuran mini. Seperti misalnya yang belakangan ini tengah populer yaitu kehadiran mesin cuci portabel. Yang mana sebagian besar produsen terkenal sudah memperkenalkan produk barunya. Dan kini saatnya Mito memperkenalkan rancangan mesin cuci Mito WM 1 yang menjadi mesin cuci portabel. Mesin cuci yang didesain ringkas dan praktis ini memiliki satu tabung yang nanti dapat digunakan untuk mencuci dan sekaligus dapat dipakai untuk mengeringkan. Dikatahui kapasitas mencuci pakaiannya bisa mencapai 3.5 kg, dan asupan listrik yang dibutuhkan kisaran 170 watt.
Mencuci dan mengeringkan pakaian
Hygienis untuk pakian baby dan keluarga anda (PENGERING 1KG)
#MESINCUCI #MITO #PORTABLE