Pengirimannya cepat sampai bajunya bagus,hanya warna di foto sama aslinya lebih muda yg aslinya
March 31, 2024
R**๐ฅ
Item: Silver, XXL
Bagus asli mewah ok menurut gw.
Klo ada dwit gw pasti order lagi
May 12, 2024
Z**a
Item: Hitam Full, XL
Demi wisuda anak, beli dress kebaya gini.. cantik, bagus pokoknya dipake mewah... seharusnya pas ukuran L di badan, tapi sengaja pesen XL biar bisa barengan dipake sama adek... hehee.. thanks pokoknya senang sdh terima baju kebayanya..
May 12, 2025
d**a
Item: Burgundy, XL
Alhamdulillah sudah sampai sesuai pesanan pas di badan mama aku BB 70
May 29, 2025
R**u
Item: Navy, M
Bagus bj kebayanya lebih murah harganya daro toko lain,semoga tknya tambah laris manis๐๐ป๐๐ป๐๐ป
April 25, 2025
Bungakebaya
53 items
Shop performance
Better than 76% of other shops
Ships within 2 days
79%
Responds within 24 hours
98%
About this product
BahanCeruty Babydoll
HiasanSulaman,Payet
Panjang DressMaxi
Instruksi MencuciDicuci dengan Tangan Saja
UkuranLurus
GayaPesta
MusimSemua musim
Tipe LenganTidak ada
Panjang LenganLengan panjang
AcaraPernikahan
BrandJannah
Product description
!! PERHATIAN !!
*Pastikan alamat yang di tulis ketika checkout diisi dengan LENGKAP guna menghindari kendala pengiriman oleh kurir (Sertakan patokan bila perlu).
*Pastikan nomor HP aktif supaya mudah dihubungi kurir.
*Barang FAST MOVING stock selalu berubah.
*Harap untuk menanyakan stok/CHAT terlebih dahulu sebelum transfer, jika stok kosong otomatis pesanan DIBATALKAN/DIKIRIM WARNA RANDOMM!!
UNTUK MOTIF BOLEH TANYAKAN ADMIN TERLEBIH DAHULU ATAU BISA TANYA DI LIVE KITA UNTUK DI SPIL
๐ธ Ready AMALIA Dress
โค Bahan
* Inner ceruty babydoll full puring hyget
* Kardigan Tille
โค Terdapat kancing di bagian kardigan ( kancing hidup )
โค Inner Resleting DEPAN
โค Kardigan bisa di lepas pasang
โคSize M L XL XXL
LD M 96 L 102 XL 108 XXL 116 ( LD BISA KURANG ATAU LEBIH 1-2 cm )
โคPanjang baju 140cm
BANTU KAMI UNTUK BERKEMBANG DENGAN MEMBERIKAN RATE BINTANG 5 Ya
Gambar Realpict kemiripan gambar dengan aslinya hanya 85-90%
(perbedaan bisa di sebabkan karena Contrast atau Pencahayaan kamera, pemakaian bahan atau motif ,warna ,ukuran,model,dan lainnya,harap maklum kalo ada ketidaksesuaian)