Ignition Coil Koil Kuil Ford Fiesta - Ford Ecosport Original Fomoco
Sold by BSK Sparepart
5(1)
7 sold
Select options
Select
Shipping
From Rp11.500
Est. delivery by Apr 27 - Apr 30
Customer reviews (1)
M**L
Item: Default
Blm di coba
Smoga berfungsi dengan baik
December 7, 2024
BSK Sparepart
670 items
Shop performance
Better than 76% of other shops
Ships within 2 days
73%
Responds within 24 hours
81%
Product description
Selamat Datang Dilapak Kami
* 100% Barang Baru Dan Berkualitas
* 100% Barang Bukan Rebuilt/Bekas
* Barang Original OEM Ford Fomoco
* Harga Dan Kualitas Barang Bersaing
* Harga Tertera Satuan / 1 Pcs
* No Part :
- CM5G12029FC
* Cocok Digunakan Pada Mobil :
- Ford Fiesta 1.4 / 1.5 / 1.6
- Ford Ecosport
* Kepuasan Konsumen Adalah Pioritas Kami
* Terimahkasih Telah Berkunjung Dilapak Kami
Fungsi Ignition Coil/Koil pada sistem pengapian kendaraan sangat sederhana, yaitu menaikkan tegangan listrik dari aki yang cuma 12 volt, menjadi ribuan volt. Arus listrik yang besar ini disalurkan ke busi, sehingga busi mampu meletikkan pijaran bunga api.
Yang biasa disebut sebagai koil racing, adalah koil yang mampu menghasilkan tegangan listrik jauh lebih besar ketimbang koil standar. Apabila koil standar rata-rata menghasilkan tegangan antara 12 ribu hingga 15 ribu volt, maka koil racing bisa menghasilkan tegangan antara 60 ribu hingga 90 ribu
saja, dengan tegangan listrik yang lebih besar itu, maka busi dapat menghasilkan pijaran api yang juga lebih besar. Hasilnya adalah pembakaran yang lebih
yang harus diingat adalah, tegangan besar bukan satu- satunya faktor penentu kualitas
yang baik adalah koil yang mampu menghasilkan tegangan listrik relatif besar dan stabil pada hampir seluruh putaran mesin. Karena itu setelah menghasilkan tegangan maksimal pada putaran mesin tertentu, kurva tidak boleh menukik terlalu tajam. Kurva yang menukik terlalu banyak, menunjukkan kinerja yang buruk pada putaran (RPM) tinggi. Padahal pada RPM tinggi justru dibutuhkan pembakaran yang baik.