About this product
PengaturanDalam Ruangan
KustomisasiTanpa Kustomisasi
Jenis Karpet/Alas/PermadaniKarpet
PolaPrint
TenunanBulu Halus
BahanBulu Halus
FiturWaterproof,Soft,Dustproof,Non-Slip,Anti-Skid,Durable,Fade Resistant,Stain Resistant,Anti-Shrink,Wrinkle Resistant
GayaModern
Kuantitas per Kemasan1
BrandRoyal
Product description
Kini hadir Karpet bulu rasfur lembut dan halus. Karpet ini bisa di pakai untuk ambal meja, ambal kursi, di gelar di ruang tamu atau depan tv agar ruangan lebih bagus dan cantik. Karpet ini juga bisa di jadikan untuk kado/hadiah dll. Bisa juga buat alas tidur, karna ukurannya yang besar, selain itu banyak motif yang bisa kami pilih sesuai selera kamu.
》Ukuran = 220x195cm (tebal 5mm)
》Motif = tersedia motif 1-60 (bisa dilihat gambarnya divariasi)
》Gaya produk: kemewahan ringan/aneh/garis EE
》Beludru pendek halus, ramah kulit dan nyaman, tidak mudah rontok
》Dapat dicuci dan tidak luntur
》Pencetakan dan pewarnaan reaktif, sehat dan ramah lingkungan
》Bagian bawah yang dibentuk dengan titik, anti selip yang kuat dan tahan lembab, nyaman dan bernapas
》Mudah dicuci dengan mesin, tidak berubah bentuk, tidak pudar
Kegunaan karpet bulu rasfur :
- Menjadikan ruangan rumah anda lebih cantik dan menarik
- Karpet bulu rasfur juga,nyaman di pakai saat santai bareng keluarga dan mudah di bawa kemana-mana.
- Karpet bulu rasfur juga bisa di gunakan sebagai:
- Pelapis kasur atau di jadikan kado untuk sodara atau teman
mohon sarung karpet diusahakan hindari dari pemakaian mesin cuci
cukup di rendam aja memakai sabun dan di kucek saja
kain bulu terbuat dari bahan woll jadi mudah di bersihkan tanpa menggunakan mesin
- Karena pengukuran manual, setiap ukuran pasti ada kurang lebih perbedaan 3-4cm
- Karena efek cahaya pemotretan, warna difoto mungkin saja ada sedikit berbeda dengan produk asli
- Mohon untuk dicek dan diukur sebelum melakukan pesanan, tidak menerima komplain atau penukaran ukuran dan warna dengan alasan apapun (yang melakukan order di anggap SETUJU)