About this product
DesainTwist
Size TypeRegular
Model KerahShawl Collar
Model PengencangRisleting
PolaPolos
Garis LeherV-Neck
BahanCotton Twill Sueding
UkuranLonggar
AcaraSantai
Panjang PakaianPanjang
Instruksi PencucianCuci Kering
MusimMusim semi
Product description
ROMPI BIKER GLACIER SERIES
Rompi Biker Glasier Series adalah pilihan ideal bagi Anda yang mengutamakan kenyamanan dan gaya dalam berkendara. Terbuat dari bahan Cotton Twill Canada Sueding yang berkualitas premium, rompi ini memiliki tekstur tebal, sehingga tetap memberikan kehangatan sekaligus membuat Anda nyaman saat dikenakan dalam berbagai kondisi cuaca.
• Material : Twill Canada Sueding (Kain Tebal, Tidak Kaku)
• Didesain trendy dan modern
• Tersedian Ukuran M,L,XL,XXL,3XL,4X,,5XL,6XL
• Dengan front zipper opening dan front flap pocket yang nyaman digunakan
• Ideal untuk menunjang penampilan Anda
• Tidak memakai lapisan furing karna bahan sudah tebal
• Bahan Tebal Kualitas Premium
• Terdapat 6 Varian Warna Vaforite :
Ingin Membuat Seragam Sesuai Keinginan Anda?
Kini, hanya dengan minimal 6 pcs, Anda sudah bisa melakukan custom seragam sesuai kebutuhan dan keinginan Anda!
Apa saja yang bisa Anda custom?
• Bahan: Pilih bahan yang paling nyaman dan sesuai dengan kebutuhan Anda.
• Model: Tentukan model seragam yang paling cocok dan stylish untuk tim Anda.
• Bordir & Sablon: Tambahkan logo, nama, atau desain khusus dengan teknik bordir dan sablon berkualitas tinggi.
Dan yang paling menarik, desainnya GRATIS!
Mulai sekarang, tampil lebih profesional dan seragam dengan sentuhan personal dari kami. Hubungi kami untuk info lebih lanjut!
#rompi #rompipria #rompimotor #rompitouring #rompisosial
#rompilapangan #rompikegiatan #rompipemilu #rompiorganisasi