Seperti yang dibaca di komentar, harus beli satu size lebih besar dari ukuran yang digunakan. Biasanya Saya UK 36 tapi berkat komentar sebelumnya, Saya beli uk 37 & pas di pinggang Saya. Saya baru tahu harus di lubangi bagian pengaitnya.
Rekomendasi: cepat sampai & bagus