About this product
- Jenis Garansi:Garansi Pabrik Produksi
- Brand:Lenovo
Product description
Dengan chip Bluetooth 5.0 yang baru, koneksi menjadi lebih stabil dan delay menjadi rendah.
Didukung dengan ACC/SBC HD audio decoding
13mm frekuensi ganda unit koil gerak, komposit dual-diafragma, analisis frekuensi tinggi.
True TWS, dengan 1 sisi, dengan perpindahan yang mulus antara sisi kanan dan kiri, bahkan dapat digunakan hanya 1 sisi saja.
Ambil langsung tersambung, koneksi dalam hitungan detik, dan otomatis tersambung setelah setting pertama kali.
Battery tahan lama, 3-4 jam dipakai non-stop
Menggunakan jack tipe-C, pengisian cepat, pengisian kompartemen dengan magnetik desain
1. Apakah produk ini asli dan orisinil?
Benar, semua produk yang kami jual adalah 100% asli dan orisinil.
2. Bagaimana dengan kualitas produk ini?
Kami hanya menjual produk yang berkualitas tinggi. Kami selalu memeriksa kualitas produk kami sebelum kami mengirimkan kepada anda.
1. Kapan penjual akan mengirimkan order saya?
Jika kami mempunyai stok, maka orderan anda akan dikirim dalam 1-3hari kerja setelah pembayaran anda diverifikasi oleh TikTok Shop. Jika anda order tetapi produk kami kehabisan stok, maka kami akan menghubungi anda untuk memberikan info kapan unit yang anda beli akan ready stok, atau mengusulkan penggantian produk yang lain atau solusi lainnya.
1. Jika anda menerima produk yang cacat dari pabrik, anda dapat kirimkan bukti berupa foto dan video unboxing dari awal membuka paket dari kami tanpa potongan video, dan kami akan dengan senang hati membantu anda.
2. Jika anda ingin mengembalikan produk kami, maka anda harus menghubungi kami dalam jangka waktu 3hari setelah anda menerima barang. Semua barang yang dikembalikan harus lengkap beserta dus asli dan lengkap beserta semua aksesorisnya. Semua biaya yang timbul atas pengiriman barang kembali ke kami menjadi tanggungjawab pembeli.
3. Kami akan mengembalikan uang anda setelah kami menerima produk yang di retur dengan baik
4. Jika produk kami hilang dalam pengiriman/ekspedisi, maka kami akan mengirim ulang produk tersebut kepada anda. Jika barang dalam pengiriman tidak kunjung datang, mohon hubungi kami dan kami akan bantu untuk proses pengecekan dengan pihak ekspedisi.
Kami sangat ingin semua pembeli senang dan puas dengan layanan kami. Kami berharap anda dapat memberikan kami masukan yang positif. Jika ada suatu hal yang mengecewakan mohon hubungi kami melalui (Pesan) atau (Tanya Pertanyaan ke Penjual), Trade manager sebelum terlalu cepat meninggalkan feedback yang negatif. Kami akan memberikan resolusi yang terbaik bagi anda.