About this product
Jenis Pengupas & PemotongPemotong
BahanBesi Tahan Karat,Plastik
FiturTajam,Halus
Jumlah per Kemasan1
Jenis Perlegkapan Buah & SayuranAlat Sayur
Product description
GARLIC PRESS CRUSHER STAINLESS STEEL / ALAT PENGHANCUR BAWANG
- Alat penghancur bawang model baru, dari bahan stainless.
- lebih kuat untuk menghancurkan bawang jadi lebih mudah, dalam hitungan detik
- Cocok untuk melengkapi perlatan dapur anda. Anda tidak perlu lagi repot mengiris bawang putih saat hendak masak. Seringkali jari tangan anda jadi bau bawang putih akibat kelamaan iris bawang putih
- Menghaluskan Bawang putih, jahe, zaitun dan lain lain
- Sangat berguna, menjadikan acara memasak menjadi gampang dan cepat.
- Mudah dibersihkan, permukaan yang halus membuat alat penghancur mudah digunakan di dapur anda.
- Pegangan yang kokoh terbuat dari plastik ABS, nyaman digunakan dan melindungi jari-jari anda dari alat penghancur bawang putih.
- Cukup gerakan alat penghancur ke atas siung bawang putih beberapa kali sambil di tekan (seperti ngulek) dan bawang putih akan keluar melalui lubang2 kecil disertai wangi dari sari bawang putih
Material : Stainless steel + plastik