About this product
Jenis Kotak Makan SiangKotak Termal
Aksesori Kotak Makan SiangMeasuring Cup
BahanBaja Tahan Karat,Food Grade
Jumlah Lapisan1-Lapis
FiturDengan Gagang,Dengan Kompartemen
GayaModern
Kuantitas per Kemasan1
Volume1.000-2.000 ml
PolaSolid
Product description
Mengapa menggunakan Vinero Fers Electric Lunch Box Set?
1. AMAN: bahan foodgrade, tidak lengket/beracun, aman dan tahan lama untuk digunakan
2. PRAKTIS: menghangatkan makanan dimana saja cukup dengan air, tanpa repot
3. RINGAN: mudah dan nyaman dibawa kemana saja
4. LEBIH HEMAT: konsumsi daya lebih rendah, cocok untuk digunakan di sekolah, kantor atau saat berpergian
5. MULTIFUNGSI: Bisa memasak nasi, memanaskan makanan, mengukus telur, menjaga makanan tetap hangat, dll
6. MUDAH: pengoperasian hanya dengan satu tombol, dilengkapi dengan power-off otomatis anti korsleting
Vinero Fers Electric Lunch Box Kotak Makan Pemanas Elektrik, adalah kotak makan yang didesain tidak hanya untuk menyimpan makanan tetapi juga dapat digunakan untuk menghangatkan dan memasak makanan. Kotak makan juga dilengkapi dengan stainless steel tipe 304 tipe food grade sehingga aman untuk digunakan.
SAFETY FEATURE | FITUR PENGAMAN
Jika lampu indikator mati secara otomatis saat penggunaan, itu berarti air di dalam kotak makan telah habis digunakan, untuk mencegah adanya arus pendek atau kejadian yang tidak diinginkan lainnya, maka alat akan mati secara otomatis.
Metode pengoperasian yang sangat mudah dimana kamu hanya perlu menuang air secukupnya ke dasar kotak sebagai medium, lalu menekan tombol on/off, dan tinggal menunggu sesuai durasi penghangatan yang diinginkan.
Nama produk: Vinero Fers ver.1 kotak makan elektrik
Bahan: Stainless steel food grade
Kapasitas: 1.2L atau 2L (Tersedia dua pilihan kapasitas untuk kebutuhan yang berbeda)
Ukuran lapisan tunggal: 265*140*160mm
Colokan: Dua kaki, seperti pada rice cooker
Nama Produk: Vinero Fers ver.2 kotak makan elektrik
Metode kontrol: Touch Screen dengan 6 tombol (power, kukus/rebus, set waktu, memanaskan, tambah waktu, kurangi waktu)
Bahan: Stainless Steel Food Grade
Kapasitas: 1.2L atau 2L (Tersedia dua pilihan kapasitas untuk kebutuhan yang berbeda)
Colokan: Dua kaki, seperti pada rice cooker