About this product
- Contains Dangerous Goods?:Tidak
- Nomor Registrasi BPOM:NA18220103177
- Brand:dr. WIDYCLINIC
Product description
Info penting : Perubahan kemasan white day cream menjadi kemasan BARU yang lebih bagus dan kokoh agar tidak ada kerusakan saat pengiriman (diberikan free spatula agar lebih higienis saat pengambilan krim). Untuk isi dan ingredients tetap sama.
White Series Gentle Glow (Membantu Skin Barrier Kulit) β dr Widy Clinic - Skincare Alami bermanfaat Mencerahkan Wajah, Memudarkan Flek, Anti Aging, Bekas Jerawat, dan Efek Glowing. Gentle di kulit wajah & tidak Detox
-Untuk semua jenis kulit termasuk kulit normal, kombinasi, berminyak, kering & sensitif
-Tidak mengandung fragrance
-Aman untuk ibu hamil & menyusui
WHITE DAY CREAM (Krim Pagi/Siang)
INGREDIENTS: Physical Sunscreen SPF 30, Niacinamide (and) Acetyl Glucosamine (and) Centella Asiatica Extract (and) Morus Alba Bark Extract (and) Pyrus Malus (Apple) Fruit Extract (and) Camellia Sinensis Leaf Extract (and) Broussonetia Kazinoki Root Extract (and) Ergosterol (and) Galactoarabinan (and) Camellia Japonica Leaf Extract
SKINTYPE : Bisa digunakan untuk semua jenis kulit termasuk kulit iritasi, kering & sensitif (tidak detox)
TEXTURE: Lembut, ringan, tidak lengket, mudah menyerap & bisa digunakan bersamaan dengan bedak, foundation, makeup (warna krim putih tidak menyebabkan white cast)
- Mencerahkan kulit wajah secara merata, tampak lebih bersih, cerah, serta terasa halus dan lembut
- Memudarkan flek, bekas jerawat
- Menutrisi & melembabkan kulit wajah
- Melindungi kulit wajah dari paparan sinar UV (memiliki kandungan physical sunscreen SPF)
- Oleskan krim secara merata pada kulit wajah yang telah dibersihkan saat pagi atau siang hari (bisa diaplikasikan seperti sunscreen pada umumnya dan bisa digunakan untuk re apply)
- Gunakan rutin setiap hari untuk hasil maksimal
Bisa Cash On Delivery (COD) bayar di tempat (alamat wajib lengkap agar dapat diproses)