Pegangannya yang bisa berputar membuat proses pencucian botol susu menjadi lebih gampang dan cepat. Sikat terbuat dari bahan nylon yang tahan lama, tapi lembut sehingga tidak menngores botol. Di lengkapi sikat kecil untuk membersihkan dot/nipple.
Terdiri dari 1 pencuci botol susu dan 1 lagi pencuci dot silikon.