About this product
Model PengencangSlip On
FiturAntiair
Jenis KulitTak Ada
HiasanPaku keling,Polos
GayaAtletis
PolaSetrip
Lebar SepatuSedang
Bentuk Jari KakiRound toe
BahanSintetis
Tinggi HakTanpa Hak
Tinggi BotTengah Betis
AcaraBisnis
Tipe PengencangSabuk
MusimSemua musim
Tipe HakFlatform
BrandRNL
Product description
SEPATU TRAIL GRASSTRACK MOTOCROSS RNL ORI 4 STRAPS – PERFORMA MAKSIMAL DI SEGALA MEDAN!
* Tangguh, Nyaman, dan Aman! Sepatu trail RNL original ini dirancang khusus untuk para pecinta grasstrack dan motocross yang mengutamakan perlindungan serta kenyamanan saat berkendara di medan ekstrem.
✅ Material Berkualitas – Terbuat dari bahan premium yang kuat dan tahan lama.
✅ 4 Straps Adjustable – Pengunci kuat dan fleksibel untuk stabilitas maksimal.
✅ Perlindungan Ekstra – Dilengkapi pelindung kaki dan tulang kering agar lebih aman.
✅ Desain Sporty & Gagah – Tampil keren di lintasan maupun off-road.
✅ Nyaman Dipakai – Didesain ergonomis agar kaki tetap nyaman meskipun berkendara dalam waktu lama.
Kenapa Sepatu Trail RNL ini Pilihan Terbaik?
✔ Tahan Banting & Awet – Dibuat dari bahan berkualitas tinggi yang siap menghadapi medan berat.
✔ Perlindungan Maksimal – Kaki aman dari benturan & cedera dengan desain pelindung khusus.
✔ Grip Super Kuat – Sol anti-slip bikin cengkeraman makin mantap di lumpur & bebatuan.
✔ Kenyamanan Juara – Desain ergonomis bikin kaki tetap nyaman walau dipakai lama.
* Cocok buat rider yang butuh sepatu tangguh tanpa kompromi!
* Cocok untuk: Grasstrack, motocross, enduro, supermoto, dan kegiatan off-road lainnya!
Size (panjang luar sepatu/bukan insole) :
*sudah termasuk box sepatu
Harap menanyakan ketersediaan stok terlebih dahulu sebelum cek out, krn kita tidak hanya online shop.
Stok terbatas! Amankan sepatu trail tangguh ini sekarang sebelum kehabisan! ORDER SEKARANG!