About this product
Tema mainanPerkembangan Anak,Pelatihan & Pengamatan Memori,Mengangkut
Baterai dalam ProdukTidak
Masa Berlaku GaransiTanpa Garansi
Gender anakUniseks
Usia peringatanYa
Negara ProdusenIndonesia
Jenis GaransiTanpa Garansi
Product description
Apa itu Mainan Montessori?
Mainan Montessori adalah permainan dengan metode pendidikan yang membantu anak untuk mencapai potensinya dalam kehidupan.
Metode ini menekankan pada kemandirian dan keaktifan anak dengan konsep pembelajaran langsung melalui praktik dan permainan kolaboratif.
Permainan Montessori menggunakan alat peraga yang digunakan sebagai sarana pembelajaran anak, sehingga lebih mudah dipahami oleh anak.
Apa saja manfaat Mainan Montessori?
Mainan Edukasi Pra Sekolah
Melatih Fokus dan Konsentrasi
Melatih Koordinasi Tangan dan Mata
Pondasi Pelajaran Matematika
Melatih Kelenturan Tangan
Melatih Kesabaran dan Ketekunan
Membandingkan Jumlah (Lebih Banyak / Sedikit)
Dalam 1 paket Mainan Montessori bisa digunakan untuk banyak permainan edukasi :
Acak Pom Pom warna warni, jepit menggunakan pinset, lalu masukkan pada Pot sesuai warnanya. Masukkan kancing kedalam Pot sesuai warnanya. Masukkan kancing kedalam stick sesuai warnanya. Masukkan stick kedalam 6 lubang Pot yang dibalik, masukkan sesuai warnanya.
Hitung jumlah Pom Pom yang dimasukkan kedalam Pot. Memasukkan kancing kedalam celengan sambil dihitung jumlahnya. Hitung jumlah kancing saat meronce dengan tali / stick.
Kurangi beberapa Pom Pom warna tertentu, hitung dan masukkan dalam Pot. Mana yang isinya lebih banyak? Mana yang lebih sedikit?
Masukkan pita warna dalam jarum, jahit pada kain. Jahit dalam pola lurus atau silang.Masukkan kancing kedalam stick.Meronce kancing dengan tali.Rangkai mata rantai dengan berbagai bentuk menjadi sebuah rantai panjang.
]Kenalkan berbagai bentuk pada mata rantai (lingkaran, kotak, segitiga, bintang, hati).
BELAJAR WARNAKenalkan 8 warna cerah pada Si Kecil (merah, jingga, kuning, hijau, biru, ungu, pink, putih).Masukkan bola kedalam Pot sesuai warna