Aslinya pengen warna kuning, tapi habis hiks. Terus mereka nawarin warna lain terlalu ngedadak, jadi habis ditanyain langsung dikirim. Waktu itu aku masih tidur jadi gak sempet respon, untung dipilihin warna biru yang masih masuk seleraku. Pengiriman barangnya super aman sih, berlapis pelindungnya.