About this product
Nomor Registrasi BPOMNA18231209514
Product description
Cleansing Balm dengan formula Melt-Buttery yang meleleh dalam 15 detik serta kaya akan 4X Antioksidan & Vit E. Membersihkan makeup & mengangkat kotoran secara totalitas dari dalam pori-pori tanpa meninggalkan residu atau rasa perih. Teruji klinis cocok untuk semua jenis kulit & kulit berjerawat.
Jenis Kulit : Semua jenis kulit, kulit berjerawat
- Tekstur melt-buttery yang lembut
- Totalitas membersihkan tanpa ada efek striping pada kulit
- Meleleh dalam ± 15 detik tanpa residu
- Tidak perih di mata & di kulit
- Tidak lengket atau meninggalkan kesan berminyak
- Teruji klinis tidak menyumbat pori-pori
- Teruji klinis tidak menyebabkan jerawat
- Tidak mengandung alkohol
- Kaya akan kandungan antioksidan yang bagus untuk skin barrier
Grapeseed Oil : Membersihkan lapisan kulit terdalam
Rosehip Oil : Menenangkan kulit kemerahan
Camellia Oil : Mengunci kelembaban kulit
Sweet Almond Oil : Menghidrasi kulit pecah-pecah
2) Vit E: Powerful Antioxidant untuk memperkuat skin barrier
- Dermatology-tested for All Skin Type
- Non-comedogenic Certified
- Non-acnegenic Certified
- PETA Animal Cruelty Free
Pastikan kulit kering sebelum membaurkan Cleansing Balm. Tambahkan air untuk mengemulsi formula, pijat minimal 15 detik sampai kotoran meluruh, lalu bilas sampai bersih.
ETHYLHEXYL PALMITATE, TRIDECYL TRIMELLITATE, ISONONYL ISONONANOATE, CETYL ETHYLHEXANOATE, PEG-20 GLYCERYL TRIISOSTEARATE, POLYETHYLENE, MICROCRYSTALLINE WAX, SORBITAN OLIVATE, PRUNUS AMYGDALUS DULCIS (SWEET ALMOND) OIL, EUPHORBIA CERIFERA (CANDELILLA) WAX, PHENOXYETHANOL, ETHYLHEXYLGLYCERIN, TOCOPHEROL, VITIS VINIFERA SEED OIL, ROSA RUBIGINOSA SEED OIL, CAMELLIA OLEIFERA SEED OIL, TOCOPHERYL ACETATE
️EXPIRY DATE : November 2026